Telkomsel bekerja sama dengan Dinas Pariwisata Kota Medan menggelar “Pekan Pesona Wisata Medan with Telkomsel Poin 2019” pada (12-15/12) di Pelataran Parkir Medan Fair Plaza, Medan. Beragam kebudayaan dari 14 etnis di Medan dan kuliner yang ada di Sumatra Utara disajikan dalam kegiatan ini.
Desember, 2019
-
16 Desember
Ikatan Mahasiswa Kimia USU Gelar Chemfest Perdana
Ikatan Mahasiswa Kimia (IMK) program studi S1 untuk pertama kalinya mengadakan acara Chemistry Festival (Chemfest) yang diselenggarakan di Lapangan Gedung Unit 8 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Sumatera Utara (USU) pada (15/12).
-
16 Desember
Argrifest 4.0, Menghidupkan Jiwa Pertanian Tahun 90-an
Ikatan Mahasiswa Sosial Ekonomi Pertanian (IMASEP) Universitas Sumatra Utara pada Sabtu (14/12) kembali menggelar Agrifest 4.0, sebagai bentuk perayaan hari jadi IMASEP yang ke-39 sekaligus hari jadi Departemen Agribisnis yang ke-59 di Fakultas Pertanian USU.
-
10 Desember
Membekali Mahasiswa Menuju Dunia Kerja dengan Workshop ISO 9001:2015
Himpunan Mahasiswa Teknik Industri (HIMTI) USU bekerja sama dengan PT QIMS Intrasindo Medan sukses mengadakan Workshop ISO 9001:2015. Workshop tersebut diselenggarakan di Bu’Mel Cafe & Resto tepatnya di Jl. Karya No. 99 Sei Agul, Kec. Medan Baru pada Minggu (8/12).
-
9 Desember
Rayakan Natal dan Tahun Baru di Festival of Light
Pijar, Medan. Dalam rangka memasuki bulan Desember atau selalu dikaitkan dengan perayaan Hari Raya Natal, mulai bermunculan sarana hiburan yang mendukung suasana natal terasa semakin dekat. Salah satunya yaitu Festival of Light yang sedang berlangsung di Taman Pramuka Cadika, Kec. Medan Johor, Medan (05/12).
-
9 Desember
Puncak Perayaan ke-18 Tahun FASILKOM-TI USU
Pijar, Medan. Setiap tahunnya, FASILKOM-TI USU memperingati Dies Natalis Prodi Ilmu Komputer pada tanggal 22 November, dan pada tahun 2019 puncak perayaan dilaksanakan pada tanggal 2 Desember. Acara Dies Natalis yang diadakan oleh stambuk 2019 di bawah naungan Ikatan Mahasiswa Ilmu Komputer ini berlangsung dengan lancar, terlihat dari antusias para mahasiswa yang turut ikut memeriahkan seluruh rangkaian acara yang ada.
-
4 Desember
Seminar PKPU dan Kepailitan Perkenalkan Solusi atas Utang Piutang
Bahasan mengenai penyelesaian utang piutang menurut hukum mungkin terdengar asing di telinga masyarakat awam. Oleh karena itu, adanya seminar PKPU dan Kepailitan menjadi jalan tengah masyarakat agar dapat mengetahui lebih jelas bagaimana strategi jitu penyelesaian utang piutang menurut hukum yang berlaku. Seminar yang bertempat di Grand Aston City Hall, Medan pada Senin, 2 Desember 2019 ini menghadirkan tiga narasumber ahli dalam bidang hukum. Diantaranya Bpk hakim. Abdul Azis,S.H,M.H, Bpk. Yudhi Wibhisana, S.H, dan Bpk. Fajar Romi Gumilan, S.H.
-
4 Desember
Peran SGC dalam Membentuk Generasi Muslim Milenial yang Prestatif dan Kontributif
Smart One, acara pelatihan kemampuan minat dan bakat kembali dilaksanakan oleh Smart Generation Community (SGC) USU. Pelatihan ini diadakan selama tiga hari berturut-turut dimulai pada (29/11) sampai (01/12) 2019 dan berlokasi di UPT SLB E Negeri Pembina Helvetia, Medan.
Find Us on